pencarian cepat

Sabtu, 23 Maret 2013

FAKTOR PENDORONG DINAMIKA KELOMPOK SOSIAL


  • Memiliki tujuan yang realistis, sederhana, dan menguntungkan bagi setiap anggota kelompok.
  • Memilki kepentingan yang berperan dalam menentukan kekuatan ikatan antaranggota.
  • Interaksi dalam kelompok merupakan alat perekat yang baik dalam membina kesatuan dan persatuan anggota.


1.Faktor pendorong dari luar kelompok
  • Perubahan situasi sosial
  • Perubahan situasi ekonomi
  • Perubahan situasi politik


2.Faktor pendorong dari dalam kelompok
  • Pergantian anggota kelompok
  • Konflikantar anggota kelompok
  • Perbedaan kepentingan


Baca selengkapnya »
abu rizal ababil. Diberdayakan oleh Blogger.

Copyright © ABU RIZAL blog 2010

Abu Rizal Blog