yang suka ngaskus pasti tahu spoiler. Spoiler biasanya dipakai 'para penipu' untuk menyembunyikan foto,video, atau tulisan. Foto, video, atau tulisan tersebut hanya bisa dilihat setelah diklik tombol open-nya.
Sebelum membuat spoiler, barangkali ada yang ingin berkenalan dulu dengan spoiler dan ingin tahu seluk beluk spoiler silahkan baca postingan sebelumnya tentang Pengertian Spoiler dan Alasan Kenapa Menggunakan Spoiler.
Memasang spoiler diblog sangat mudah dan bisa dilakukan dengan cepat. Bila ingin melihat dulu contoh spoiler di blog kang asep sule, bisa melihat artikel yang berjudul Foto-foto Pramugari Pesawat Sukhoi Superjet 100 Sebelum Jatuh di Gunung Salak
Cara Membuat Spoiler di Postingan Blogspot:
1.Saat membuat postingan, pindah ke mode menulis HTML.
2.Copy kode Spoiler berikut:
<div style="margin: 5px 20px 20px;"><div class="smallfont" style="margin-bottom: 2px;"><b>Judul Spoiler</b> : <input onclick="if (this.parentNode.parentNode.getElementsByTagName('div')[1].getElementsByTagName('div')[0].style.display != '') { this.parentNode.parentNode.getElementsByTagName('div')[1].getElementsByTagName('div')[0].style.display = ''; this.innerText = ''; this.value = 'Close'; } else { this.parentNode.parentNode.getElementsByTagName('div')[1].getElementsByTagName('div')[0].style.display = 'none'; this.innerText = ''; this.value = 'Open'; }" style="font-size: 11px; margin: 0px; padding: 0px; width: 55px;" type="button" value="Open" /></div><div class="alt2" style="border: 1px inset; margin: 0px; padding: 6px; text-align: left;"><div style="display: none;">
SPOILER DIMARI GAN
</div></div></div>
4.Paste di lokasi yang akan dipasangi spoiler.
5.Ganti tulisan warna biru dengan judul spoiler yang diinginkan.
6.Ganti tulisan warna merah dengan isi spoiler
7.Isi spoiler gambar, kodenya <img src="lokasi_file-gambar" height="tinggi-gambar" width="lebar-gambar">
Demikian tutorial cara buat spoiler diblog seperti yang ada di Kaskus. Semoga bermanfaat.
Baca selengkapnya »